“My Lab, My Adventure”

“My Lab, My Adventure”

Mendengar kata ‘laboratorium IPA’ atau biasa disingkat ‘lab IPA’ mungkin hal pertama yang terlintas dalam benak kita adalah jas berwarna putih, peralatan praktikum, dan kegiatan eksperimen. Ya, lab IPA dengan segala pernak-perniknya merupakan tempat dan identitas kebanggaan bagi murid jurusan IPA pada umumnya. Tempat dimana murid dapat menggali dan mengeksplore Read more