September 2019

Usai Kegiatan Penilaian Tengah Semester, Murid SMAIT As-Syifa Wanareja Melakukan Pesiar

Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillah, Ujian telah usai, liburan menyambutku untuk pulang Tiga bulan sudah murid SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja mengasah kemampuan, tanpa pulang dan hanya menunggu jadwal penjengukan. Berkutat dengan buku pelajaran, hafalan, dan banyak kegiatan yang menguras fikiran. Alhamdulillah kini diakhiri dengan libur panjang. Pesiar, merupakan kegiatan libur panjang bagi murid SMAIT As-Syifa […]

Usai Kegiatan Penilaian Tengah Semester, Murid SMAIT As-Syifa Wanareja Melakukan Pesiar Read More »

Bina Pribadi Islami (BPI) : Usbu Ruhy

 Alhamdulillahirobbil‘alamin. September, 13- 15 telah dilaksanakan program Bina Pribadi Islami (BPI) yaitu Usbu Ruhy, kegiatan ini diselenggarakan oleh tim kepesantrenan dan di ikuti oleh seluruh murid kelas 10 dan kelas 11 serta ustadzah-ustadzahnya. Adapun beberapa kegiatan yang telah dilaksanakan diantaranya : Anjuran Shaum Ayyamul Bidh Berbagi ta’jil baik dari murid maupun Ustadzah Tasmi’ Al Quran

Bina Pribadi Islami (BPI) : Usbu Ruhy Read More »

SMAIT As-Syifa Wanareja Goes to FSRD ITB

“PERSIAPAN YANG BAIK, ADALAH SETENGAH KEBERHASILAN KITA” Bandung (25/08/2019) – 18 Murid SMAIT As-Syifa Wanareja mengikuti Seminar Informasi Pendidikan tentang Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) ITB pada tanggal 25 Agustus 2019 bertempat di Wisma Diklat Bina Marga Bandung. Materi yang disampaikan dalam seminar, yaitu : Pengenalan Ujian Masuk FSRD ITB oleh Dr. Yanyan Sunarya,

SMAIT As-Syifa Wanareja Goes to FSRD ITB Read More »

Wukuf Nasional 3.0 UIN Sunan Gunung Jati

Bismillahirrohmanirrohim… Assalamualaikum, Wr. Wb ⚜️⚜️⚜️Salam Pramuka⚜️⚜️⚜️       Alhamdulillahirobbil’alamin Segala puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam, Atas Ridha Nya Pada tanggal 25 Agustus 2019 Pramuka Basis SMAIT Putri As Syifa Boarding School Wanareja Subang bisa bergabung mengikuti kegiatan Kepramukaan yaitu Wukuf Nasional 3.0 di UIN Sunan Gunung Jati Bandung Jawa Barat. Dengan izinnya alhamdulillah kami

Wukuf Nasional 3.0 UIN Sunan Gunung Jati Read More »

Pelantikan BEM, MPK, LA, dan ROHIS

Bismillahirrohmanirrohim… Alhamdulillahirobbil’alamin Segala puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam, Atas Ridha Nya Pada tanggal 3 September 2019 telah dilantiknya Organisasi Intra Sekolah SMAIT As Syifa Boarding School Wanareja Subang. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Sekolah SMAIT As Syifa Boarding School Wanareja, Gozali,Lc. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kemuridan, Wakil Kepala Sekolah Bidang Keasramaan, Ustadz/ Ustadzah, murid yang

Pelantikan BEM, MPK, LA, dan ROHIS Read More »

Peringatan HUT RI Ke-74

Bismillahirahmanirrohim.. Tujuh puluh empat tahun yang lalu, tepatnya pada tanggal 17 Agustus 1945, para pejuang pahlawan kita berhasil memproklamasikan kemerdekaan Negara Republik Indonesia setelah melalui kegigihan dalam berdoa dan perjuangan bersenjata yang banyak menelan korban jiwa para syuhada pejuang kemerdekaan. Oleh karena itu, kita sebagai bangsa yang berbudaya, beragama dan bernegara hendaknya menundukan kepala sejenak

Peringatan HUT RI Ke-74 Read More »

Syiar Dzulhijjah 1440 H

الْحَمْدُ للهِ وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلىَ رَسُوْلِ لله وَعَلىَ آلِهِ وَصَحْبِهِ وَمَنْ وَالاَهُ، أَمَّا بَعْدُ Alhamdulillahirobbil’alamin, dengan izin Allah SWT  Syi’ar Dzulhijjah 1440 H dapat terlaksana pada tanggal 10 s.d. 12 Agustus 2019 dengan penuh berkah dan antusiasme tinggi dari seluruh civitas akademika As Syifa Boarding School Wanareja Subang. Peringatan Hari Raya Iedul Adha, semua melaksanakan

Syiar Dzulhijjah 1440 H Read More »

Scroll to Top