Visitasi Kesiapan KBM Tatap Muka Masa Pandemi

Visitasi Kesiapan KBM Tatap Muka Masa Pandemi

  13 Agustus 2020. SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja menjalani visitasi terkait kesiapan KBM tatap muka dimasa pandemi. Membuka kembali layanan pendidikan dimasa pandemi ini tidak dapat dilaksanakan secara langsung, melainkan harus mendapat izin. Kekhawatiran orang tua yang akan memasukkan kembali putra-putrinya ke sekolah harus diyakinkan. Salah satunya dengan melakukan Read more

Penyuluhan Covid-19 Sebagai Upaya Persiapan Menyambut Kedatangan Murid

Penyuluhan Covid-19 Sebagai Upaya Persiapan Menyambut Kedatangan Murid

Selasa, 4 Agustus 2020. Menindaklanjuti surat edaran dari yayasan berkaitan dengan kegiatan pembelajaran murid, seluruh pegawai assyifa terutama civitas akademik SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja mengikuti kegiatan penyuluhan covid-19. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Klinik As-Syifa Medika. Penyuluhan covid-19 ini disampaikan oleh dr. Encep. Menjadi hal yang wajib bagi seluruh pegawai Read more

Pelepasan Angkatan Nevagreim, 50 Lebih Murid Telah diterima di Perguruan Tinggi

Pelepasan Angkatan Nevagreim, 50 Lebih Murid Telah diterima di Perguruan Tinggi

Ahad, 16 Agustus 2020 menjadi momentum yang spesial bagi Civitas Akademik SMAIT As-Syifa Boarding School Subang. Melepas ratusan murid yang telah dididik untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi. Menjadi momen yang tak terlupakan terutama bagi angkatan Nevagreim. Wisuda yang dilaksanakan di tengah pandemi merupakan hal yang akan terkenang. Melalui Read more

PJJ SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja Atasi Kendala Perbedaan Zona Waktu Murid

PJJ SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja Atasi Kendala Perbedaan Zona Waktu Murid

Tahun ajaran baru telah dimulai sejak 21 Juli 2020 lalu. Dimasa pandemi ini, pembelajaran yang dilakukan tidak bisa dilakukan tatap muka secara langsung. Melainkan menggunakan metode daring, begitupun dengan pelaksanaan pembelajaran di SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja. Melihat murid SMAIT As-Syifa Boarding School yang tersebar di beberapa daerah di Indonesia Read more

Assyifa Boarding School Mengumumkan Tahun Ajaran Baru 2020/2021

Assyifa Boarding School Mengumumkan Tahun Ajaran Baru 2020/2021

Sabtu, 20 Juni 2020. Sesuai dengan kebijakan pemerintah pusat dan daerah, serta hasil diskusi dengan pihak terkait. Assyifa Boarding School melalui pengurus Yayasan As-Syifa Al-Khoeriyyah mengumumkan terkait sistem pembelajaran di tahun ajaran 2020/2021. Berikut hasil dengar pendapat yang dilakukan via zoom: Awal tahun ajaran baru 13 Juli 2020 Metode Pembelajaran Read more

Pelantikan Struktur Baru SMAIT AS-SYIFA BOARDING SCHOOL WANAREJA Tahun Pelajaran 2020/2021

Pelantikan Struktur Baru SMAIT AS-SYIFA BOARDING SCHOOL WANAREJA Tahun Pelajaran 2020/2021

Senin, 15 Juni 2020 lalu telah terlaksana kegiatan pelantikan struktur pimpinan baru SMPIT SMAIT As-Syifa Boarding School kampus Jalancagak dan kampus Wanareja. Pelantikan dan serah terima jabatan yang bertempat di Hall Erdogan LTIQ As-Syifa dipimpin oleh KH Abdullah Muadz selaku Ketua Umum Yayasan As-Syifa Subang. Dalam sambutannya, KH Abdullah Muadz Read more

Informasi Daftar Ulang Murid Tahun Pelajaran 2020/2021

Informasi Daftar Ulang Murid Tahun Pelajaran 2020/2021

Bismillah. Sehubungan dengan berakhirnya Tahun Pelajaran 2019/2020, bersama ini kami lampirkan informasi terkait Daftar Ulang Murid Tahun Pelajaran 2020/2021. Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Kantor Bagian Keuangan As-Syifa Wanareja (telegram @Keuanganwanareja). Sekian informasi yang dapat kami sampaikan. divisitatausaha

Assyifa Award : SMAIT As-Syifa Wanareja Subang Raih Penghargaan Unit Terbaik

Assyifa Award : SMAIT As-Syifa Wanareja Subang Raih Penghargaan Unit Terbaik

Menuju milad Yayasan As-Syifa Al-Khoeriyyah yang ke-17, SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja meraih beberapa penghargaan dalam acara Assyifa Award. Salah satu bentuk kegiatan yang diadakan oleh yayasan ini adalah bentuk apresiasi terhadap kerja keras setiap elemen yang bergabung dalam Yayasan As-Syifa Al-Khoeriyyah. Kegiatan yang dilaksanakan pada tanggal 2 Januari 2020 Read more

Sosialisasi Program Takhossus 3.1 Angkatan Ke 2

Sosialisasi Program Takhossus 3.1 Angkatan Ke 2

Bismillahirrahmanirrahim. Takhossus 3.1 merupakan salah satu program unggulan SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja. Program ini bertujuan untuk meningkatkan rasa cinta terhadap al-qur’an, selain itu juga memfasilitasi murid yang ingin menyelesaikan hafalan 30 Juz. Program ini dilaksanakan selama sepekan setiap bulan. 3.1 yakni 3 pekan belajar akademik dan 1 pekan full Read more