kegiatan murid

Metode Pembelajaran Role Playing Dalam Bab Manajemen

Pernahkah kamu memerankan sebagai CEO (Chief Executive Officer), Presiden Direktur, Direktur, atau Manajer dari sebuah perusahaan? Mampukah kelak jika kamu mendapat amanah tersebut dapat memerankan dengan baik peranmu? Bagaimana jika kamu memiliki personality baik dan ramah namun pekerjaan menuntutmu menjadi Manajer Personalia yang galak dan tegas? Tentu akan terjadi dilema bukan? Untuk itu, kami mencoba […]

Metode Pembelajaran Role Playing Dalam Bab Manajemen Read More »

Yuk Simak Keseruan Belajar Bab Pasar, Uang dan Perbankan dengan Media Permainan Monopoli

Pembelajaran di era sekarang harus dilakukan secara berkesan. Guru perlu menyusun metode atau alat pembelajaran yang mampu menarik minat dan menciptakan keseruan dari murid ketika belajar didalam kelas. Di semester 2 kelas X (Sepuluh) pada pembelajaran ekonomi kita mempelajari Bab Pasar, Uang dan Perbankan. Ada satu alat permainan yang mampu merangkum semua bab tersebut. Permainan

Yuk Simak Keseruan Belajar Bab Pasar, Uang dan Perbankan dengan Media Permainan Monopoli Read More »

Belajar Bab Pasar Modal dengan Simulasi Transaksi Real Time, Yuk Simak Keseruannya!

Pada mata pelajaran ekonomi ada satu bab yang sangat menarik untuk dijelaskan materinya lewat metode simulasi, bab tersebut adalah Bab Pasar Modal. Mari kita mengenal lebih lanjut tentang Bab Pasar Modal ini. Pasar modal merupakan salah satu aspek penting dalam kehidupan ekonomi suatu negara. Melalui pasar modal, perusahaan dapat mengumpulkan dana dari investor untuk melakukan

Belajar Bab Pasar Modal dengan Simulasi Transaksi Real Time, Yuk Simak Keseruannya! Read More »

Permainan Cerita berantai : Baca-Tulis Arab Jadi Penuh Inisiatif

Saya mengajar di SMAIT As Syifa Boarding School Wanareja Subang, tepatnya mengajar Bahasa Arab di kelas XI MIPA. Ketika saya meminta murid mebaca, sebagian besar memahami isi tulisan paling banyak tiga kalimat. Lebih dari itu, mereka mulai lambat memahaminya. Hal ini terjadi karena beberapa faktor, diantaranya mufradat yang diketahui murid masih sedikit, malas dan tidak

Permainan Cerita berantai : Baca-Tulis Arab Jadi Penuh Inisiatif Read More »

Bahasa Mengajarkan Kehidupan

” الكلام من اختصاص المعرفة أمَا الاستماع فهو امتياز الحكمة” Membaca adalah pintu terbaik dan termudah untuk masuknya ilmu pengetahuan ke dalan pikiran dan hati kita. Dengan banyak membaca , ilmu pengetahuan wawasan akan masuk dalam pikiran kita, hati dan jiwa. dengan banyaknya ilmu yang dimiliki ada pintu lain yang bisa dimasuki, yaitu memanfaatkan ilmu,

Bahasa Mengajarkan Kehidupan Read More »

Workout: Olahraga yang Murah dan Mudah bagi Siswi Boarding

“Muslim yang kuat lebih baik dan lebih Allah cintai dari muslim yang lemah” Di As-Syifa Selain meningkatkan Fikriyah dan Ruhiyah, tentunya Jasadiyah pun tetap FIT Dan terjaga. Aktifitas fisik tergolong sunnah, juga sangat dianjurkan dalam agama. Contohnya seperti berenang, berkuda, memanah atau dalam olahraga modern bisa seperti jogging, push up, sit up dll. Selain bentuk

Workout: Olahraga yang Murah dan Mudah bagi Siswi Boarding Read More »

Materi Terakhir Pramuka Putra SMAIT Assyifa Boarding School Wanareja Tapel 2022-2023

Pendidikan Kepramukaan: Menggabungkan Praktikalitas dan Keseruan Pada Sabtu, 27 Mei 2023 merupakan hari terakhir pelatihan dan pemberian materi kepramukaan di Pramuka Putra SMAIT Assyifa Boarding School Wanareja. Materi yang disampaikan adalah Descending. Materi descending adalah salah satu konsep penting dalam pendakian gunung yang berfokus pada teknik turun atau menuruni gunung dengan aman dan efisien. Dalam

Materi Terakhir Pramuka Putra SMAIT Assyifa Boarding School Wanareja Tapel 2022-2023 Read More »

Syiar Puasa Kamis Lewat Kegiatan Ifthar Jamai (Buka Bersama) Angkatan Veintagros

  Subang (15/06/2023). Angkatan Veintagros di setiap hari Kamis tiap pekannya mengadakan kegiatan Ifthar Jama’I (Buka Bersama) di sekolah. Kegiatan ini bagian dari program Rutinan, guna ajakan (syiar) untuk melaksanakan puasa sunah Senin dan Kamis bagi Murid SMA-IT As-Syifa Boarding School Wanareja. Kegiatan ini diikuti oleh setiap angkatan baik kelas 10, kelas 11 dan kelas

Syiar Puasa Kamis Lewat Kegiatan Ifthar Jamai (Buka Bersama) Angkatan Veintagros Read More »

Wisuda Sekolah Pembina dan Tahfidz 30 Juz Tahun 2023

Momen Penuh Keberkahan dan Kebanggaan Bagi Para Hafidz/ah Qur’an dan Da’i/ah Muda Wanareja – Subang,  25 Maret 2023 – Suasana penuh keberkahan dan kebanggaan terasa saat acara wisuda sekolah pembina dan tahfidz Angkatan Raventheus dan Resavoir periode 2023 dengan tema “ Menjadikan Al-Qur’an dan Dakwah sebagai Jalan Hidup Generasi Rabbani” yang diadakan oleh SMAIT As-Syifa

Wisuda Sekolah Pembina dan Tahfidz 30 Juz Tahun 2023 Read More »

NYAPU ! BUANG SAMPAH ! Mudah kah? Ada Pelajarannya gitu?

Nyapu !!! Buang Sampah !!! Singkatnya pekerjaan menyapu, membuang sampahnya ke tong tampah setiap pagi biasa dilakukan oleh seorang perempuan yang sering kita panggil ibu, atau oleh seorang perempuan yang sering kita panggil pembantu. Tapi ternyata berbeda halnya jika menyapu dan membuah sampah ini berada di lingkungan pendidikan khususnya di lingkungan pesantren, boarding school atau

NYAPU ! BUANG SAMPAH ! Mudah kah? Ada Pelajarannya gitu? Read More »

Scroll to Top